Menulis Huruf Arab di Komputer (Microsoft Word)
https://godzillapredator.blogspot.com/2011/10/menulis-huruf-arab-di-komputer.html
Kadang-kadang ketika kita mengetik di Microsoft word kita membutuhkan tulisan arab. Jika tulisan itu berupa ayat-ayat al-quran tentu tidak masalah anda dapat menggunakan plugin Microsoft word . Tapi jika tulisan arab tersebut berupa hadits atau mungkin tulisan biasa anda mungkin akan sedikit kebingungan.
Sebenarnya mengetik huruf arab di Ms Word bukanlah hal yang sulit kalau kita sudah mengetahui caranya (ya iyaaa ). Untuk mengetik arab anda bisa memanfaatkan fasilitas bawaan windows atau juga menggunakan software ‘ketiga’.
Yang akan dijelaskan berikut adalah menulis arab dengan menggunakan software bawaan windows.
Untuk tahu caranya anda bisa men downloadnya disini.
Note: only a member of this blog may post a comment.